Blue swan clairy ini kubuat untuk koleksi pribadi :p. Style-nya kubuat sedikit berbeda dari para clairies sebelumnya. Udah dari beberapa minggu yang lalu selesainya, tp lupa terus mau foto dan diposti...Read More
Tongkat Sakura Cardcaptor yang kutahu ada 2 jenis, yang satu seperti kepala burung, yg satunya tongkat bintang. Dan kali ini aku mendapat request untuk membuat tongkat bintang Sakura :). Dulu aku pern...Read More
Haloooo teman-temannn… Bagaimana persiapan mengikuti clay challenge-nya nih? hihihi…. pasti udah banyak yang berlatih dan siap untuk mengeluarkan karya terbaiknya nanti yaa, udah ga sabar ...Read More
Mawar merah ini kubuat iseng-iseng sambil mengisi waktu saat menyelesaikan orderan :p. Biasa kadang saat mengerjakan request, tiba2 kok aku pingin buat sesuatu untuk memuaskan rasa ingin tahuku, dan k...Read More
Request kali ini kudapat dari seorang teman crafterku yang jago membuat amigurumi (boneka rajut) ^_^. Dan yang ingin dibuat adalahhh…yupp hihihi, sebuah mesin jahit bernuansa Hello Kitty. Mesin ...Read More
Thimble ini adalah teman dari thimbles tintin yang sebelumnya hihihi… *pemiliknya sama soalnya :p*. Yup, temanku yang memesan ini adalah orang yang suka dan pintar menjahit. Sepertinya replika2 ...Read More